Cara Move On Dari Mantan Pacar Terindah, Paling Ampuh

cara move on dari mantan pacar terindah

     Cara Move On Dari Mantan Terindah, Paling Ampuh– Menarik bukan ketika kita sudah bersama lalu berpisah karena suatu masalah. Salah satu hal yang sulit bagi mereka yang baru putus  adalah move on dari mantan pacar terindah iyakan?.

    Apalagi jika kalian yang sudah berpacaran berbulan bulan bahkan bertahun- tahun namun harus kandas di tengah jalan mungkin karena ada masalah atau entah aku tidak tau. Tetap bagaimanapun jika memang sudah merasa tersakiti dan memang tidak perlu di pertahankan move on dari mantan pacar adalah solusi terakhir.

    Berat, Guys bukan kalian saja hal itupun pernah saya alami, dan menjadi pengalaman bagi saya. Dari kejadian itu saya belajar bahwa mencintailah sewajarnya saja, tidak melebihi cintamu pada tuhan. Oke kali ini saya akan berbagi tips Cara cepat move on dari mantan pacar terindah. Tips Move On Dari Mantan Pacar Terindah ala bangimron.com !

Cara Move On Dari Mantan Pacar Terindah Paling Ampuh

Hapus Hal -Hal Yang Mengingatkanmu Dengan Nya

    Langkah pertama agar tips move on dari mantan pacar ini berhasil kalian tentu harus merelakan foto video bahkan chat harus di hapus dari ponsel kalian. Pemicu utama muncul rasa sedih bahkan kemungkinan tumbuh rasa ingin memiliki kembali tentu bukan lain kenangan bukan.

Baca Juga :  Strategi Membeli iPhone 11: Tips Mendapatkan Harga Terbaik

Oleh karena itu cobalah untuk menghapus kenangan apapun darinya.

Membuang Kenangan Indah, Dan Ingat Kenangan Buruk

    Kalau anda memang benar-benar ingin untuk move on dari mantan, ingat kembali momen-momen terburuk kalian. Gunakan kenangan buruk tersebut sebagai pembelajaran agar kejadian tersebut tidak terulang lagi di masa depan.

Jangan ingat kenangan indah karena itu sama saja menyakti diri sendiri, hapus semua kenangan indah jangan memikirkan hal hal indah yang sudah kalian lakukan, karena pasti akan menyakitkan.

Mencoba Untuk Tidak Berkomunikasi

    Putuskan komunikasi sebisa kalian dengan mantan kalian, bukan berarti tidak berhubungan lagi namun kalian hanya perlu beberapa bulan untuk membiasakan diri tanpa dirinya, hapus semua text, chat kalian di whatsapp atau di instagram, media soasial lainya, agar tidak teringat lagi tentangnya.

Untuk itu kalian bisa mendengarkan musik dari aplikasi streaming musik online terbaik yang bisa kalian download.

Carilah Kesibukan Untuk Diri Sendiri

    Cara move on dari mantan pacar terindah paling di rekomendasikan adalah dengan menyibukan diri sendiri, buat dirimu sibuk dengan kegiatan lain. Hal ini akan membuatmu tidak mengingat terus dari mantan pacarmu.

Kamu tidak akan mengingat kenangan kenangan bersama mantanmu, karena kamu sudah sibuk dengan hal baru di kehidupanmu, semisal mengikuti seminar, ikut organisasi, traveling atau yang lainya yang bisa membuatmu tidak memikirkan dia lagi.

Baca Juga :  Cara Download Video Tiktok Tanpa Watermark, Dengan Aplikasi dan Tanpa Aplikasi

Berkomunikasilah Dengan Orang Lain

    Berkomunikasilah dengan orang banyak, jangan menyendiri berkomunikasi dengan banyak orang akan mengalihkan pikiran dan  perasaan kesal, sakit dan patah hati kalian kepada mantan pacar kalian.

Sehingga akan lebih efektif jika tidak sendiri dan memilih bersama teman berkumpul mengobrol hal ini akan membuat fikirianmu tidak melulu memikirkan mantan pacar.

Belajar Membuka Hati

    Belajarlah membuaka hati, masa lalu bukan hal untuk di sesali namun untuk di ambil pelajarannya, ambil hikmah dari masa lalu kalian, mulailah dengan yang baru cari yang lebih baik buka hati kalian untuk orang lain dan lupakan mantan kalian ia hanya proses pendewasaan.

Kita harus sadar bahwa tidak hanya dia orang di dunia ini masih banyak orang yang lebih baik dari pada dia. Cara move on dari mantan terindah yang paling harus kamu lakukan ya, membuka hati untuk orang lain.

    Menulis dapat membantu menghilangkan perasaan sedih, terutama saat kalian yang sedang berusaha move on dari mantan pacar. Saat kalian  merasakan kangen, marah atau kehilangan dia,  tulislah semua ungkapan perasaan tersebut luapkan  dalam jurnal harian kalian.

Jurnal juga  dapat berupa file dokumen atau buku catatan. Dari jurnal harian yang sudah kalian tulis , kalian akan mendapatkan beberapa manfaat rasa lega dan tenang karena sudah menuliskan luapan/ unek unek perasaan.

Baca Juga :  Honda Civic Turbo Performa Kencang dengan Harga Terjangkau

Selain itu, kalian juga bisa mengetahui apa yang menjadi titik lemah diri pada diri kalian sendiri. Misalnya rasa rindu atau kangen muncul saat mendengar lagu lagu tertentu, dengan seperti ini kalian bisa menghindari faktor pemicunya.

Cara Move On Dari Mantan Pacar Terakhir Adalah Cari Pacar Lagi

    Cari pacar lagi ini merupakan cara move on dari mantan pacar yang paling ampuh. Pacar baru akan membuat kamu tidak lagi focus ke pada mantan mantan kamu. Kamu pasti lebih dominan kepada pacar barumu dan akan lebih cepat melupakan mantan mu.

Namun perlu catatan kalian sayang pada mantan barumu jangan malah di jadikan pelampiasan, sama saja kalian balas dendam dengan orang lain sebagai objeknya,  pasti ia akan merasakan hal sakit yang sama seperti yang mantanmu lalukan padamu.

Itulah tips move on cepat dari mantan, Sudah siapkah untuk move on dari mantan mu?

    Itulah cara move on dari mantan pacar terindah dan masa lalu biarkan berlalu, buatlah hal hal baru dimasa depan dengan mengambil pelajaran di masa lalu, lupakan mantan mu masih banyak orang yang lebih peduli, sayang, dan mau menerima kita apa adanya.

Kita di ciptakan berpasang pasangan jangan takut tidak kebagian pasangan, akan datang waktunya dimana ada yang datang dan menetap abadi di kehidupanmu.

Ada saran lain cara move on dari mantan tersayang tinggalkan komen di bawah ini ya!

0 Shares:
Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like